imagePROGRAF TM-5250

Nyatakan Kreativitas Tanpa Batas

Printer format besar 24" imagePROGRAF TM-5250 terbaru meningkatkan standar keunggulan pencetakan melalui performa pencetakan bisnis yang lebih baik untuk membuat gambar foto, poster, dan gambar CAD. Ekspresikan kreativitas tanpa batas melalui cetakan yang jelas dan berkualitas berkat kemampuan tinta yang sudah ditingkatkan.

  • Tinta pigmen LUCIA TD 5 warna
  • 24"/610 mm
  • Pencetakan secepat kilat dengan L-COA PRO II
  • Pencetakan Tanpa Batas Tepi
  • Single Function Printer (Printer Fungsi Tunggal)

Penghargaan

Fitur

Sharper Lines

Garis Lebih Tajam

Garis dan teks CAD yang halus dan berkualitas tinggi direproduksi dan warna luntur berupa garis tipis di bagian tepi diminimalkan.

Enhanced reds

Enhanced Reds

Dengan tinta magenta yang baru dikembangkan untuk pengembangan warna merah yang istimewa, detail penting tampak lebih jelas dalam teks dan poster. Menggunakan semua tinta pigmen, keseluruhan kualitas cetak sudah ditingkatkan.

Greater efficiency

Efisiensi Lebih Baik

Pengoperasian cetak jauh lebih efisien. Hadir dengan desain flat top baru untuk memudahkan pengoperasian sehari-hari dalam memuatkan rol kertas. Pendeteksian jenis kertas otomatis memungkinkan pengguna mengambil informasi media kertas dengan mudah.

Teknologi

LUCIA TD Ink

Tinta LUCIA TD

Tinta LUCIA TD dipadukan dengan print head FINE untuk menghasilkan garis-garis halus dan teks yang kaya saat mencetak gambar garis CAD dan poster serta grafik yang cerah. Ditambah dengan tinta magenta baru, keseluruhan cetak ditingkatkan dengan pengembangan warna merah untuk menyoroti semua detail penting.

FINE Print Head logo

FINE Print Head

Dapatkan gambar foto berkualitas, kaya warna dan tidak ada butiran dengan tetesan tinta minimum serta resolusi cetak yang tinggi untuk cetakan foto berkualitas foto studio.

L-COA PRO II Image Processing Engine

L-COA PRO II Image Processing Engine

Mesin pemrosesan pencitraan berkecepatan tinggi L-COA PRO II yang baru, memfasilitasi pengaktifan cepat dari mode tidur serta pencetakan beruntun dengan menyediakan daya pemrosesan data yang lebih baik, sehingga meningkatkan efisiensi pencetakan secara keseluruhan.

Solusi Alur Kerja

PosterArtist_Logo_570x400

PosterArtist

Desain poster yang cerah untuk keperluan Anda, sangat mudah dikerjakan dengan menggunakan aplikasi PosterArtist. Cari tahu di sini.

Accounting Manager

Manajer Akuntansi

Melacak penggunaan tinta dan media untuk penghitungan biaya dan pelaporan.

Media Configuration Tool

Alat Konfigurasi Media

Secara mudah mengelola, memperbarui, dan mengatur informasi media di panel operasi printer dan driver printer.

  • Direct Print Plus - Alat pengiriman pekerjaan yang mendukung pencetakan batch dari beberapa jenis file, fungsi pencetakan pintasan, dan pra-atur pekerjaan, memungkinkan alur kerja pencetakan format besar yang efisien.
  • Alat Konfigurasi Media - Dapat dengan mudah mengelola, memperbarui dan mengatur informasi media pada panel pengoperasian printer dan driver printer (termasuk Colour Calibration Tool/Alat Kalibrasi Warna).
  • Device Management Console - Secara efektif mengelola beberapa printer, memonitor berbagai aktivitas, seperti pesan kesalahan dan informasi printer hingga sebanyak 50 printer.
  • Quick Utility Toolbox - Akses cepat untuk mendukung utilitas dan pengaturan. Dari informasi printer, pengaturan speed dial dan folder tujuan untuk memindai dan berbagi cloud.
  • Free Layout Plus - Anda dapat menikmati berbagai fitur seperti nesting, tiling dan pencetakan dupleks.
  • PosterArtist/PosterArtist Lite - aplikasi berbasis Windows. Menciptakan sendiri poster berpenampilan profesional dengan beragam luas template, stok foto dan clip art untuk jenis dan tema bisnis yang bervariasi.
  • Apple AirPrint - Mencetak file PDF secara nirkabel melalui aplikasi mobile untuk Apple iPad® dan iPhone®. ​​​​​​
  • Canon Print Service - Canon Print Service - Pencetakan dokumen dan foto secara langsung melalui aplikasi mobile dari perangkat Android tanpa perlu mengunduh aplikasi spesifik printer apa pun.​​​​​
  • Canon Print Inkjet/ SELPHY - Mencetak file PDF secara nirkabel melalui aplikasi mobile untuk tablet dan smartphone Android.

Interactive Demo Tool (IDT)

Temukan tur virtual pada Printer Format Besar Canon imagePROGRAF kami dengan Interactive Demo Tool (Alat Demo Interaktif)! Cukup unduh, unzip dan jalankan aplikasinya!

Klik Untuk Mengunduh

Ada pertanyaan mengenai Printer Format Besar imagePROGRAF Canon?

Ingin Tahu Bagaimana Ini Dapat Membantu Bisnis Anda?

Ajukan Pertanyaan Kepada Kami

Aksesori

Printer Stand (Optional): SD-26
2/3" Roll Holder: RH2-28
Card Reader Interface untuk uniFLOW: RA-02
Cutter Blade: CT-08

Consumables terkait

Tangki Tinta
Ink Tank PFI-8120 Black (130ml) Tangki Tinta
Tangki Tinta
Ink Tank PFI-8120 Cyan (130ml) Tangki Tinta
Tangki Tinta
Ink Tank PFI-8120 Matte Black (130ml) Tangki Tinta
Tangki Tinta
Ink Tank PFI-8120 Yellow (130ml) Tangki Tinta
Tangki Tinta
PFI-8121 M (Magenta, 130ml) Tangki Tinta
Tangki Tinta
Ink Tank PFI-8320 Black (300ml) Tangki Tinta
Tangki Tinta
Ink Tank PFI-8320 Cyan (300ml) Tangki Tinta
Tangki Tinta
Ink Tank PFI-8320 Matte Black (300ml) Tangki Tinta
Tangki Tinta
Ink Tank PFI-8320 Yellow (300ml) Tangki Tinta
Tangki Tinta
PFI-8321 M (Magenta, 300ml) Tangki Tinta
Maintenance Cartridge
Maintenance Cartridge MC-31 Maintenance Cartridge
Print Head
Print Head PF-06 Print Head