imagePROGRAF PRO-300

Photo Printer Profesional ukuran A3+ untuk para Fotografer dengan sistem tinta 10 warna

Printer tinta pigmen 10 warna ini dilengkapi dengan tinta LUCIA PRO untuk kualitas cetak yang tidak pernah ada sebelumnya. Saluran khusus untuk tinta Matte dan Photo Black memberikan warna hitam yang lebih jelas pada kertas fine art dan kertas foto matte. Chroma Optimizer memberikan efek glossy yang seragam pada foto dengan mengatur pantulan permukaan guna mencegah efek bronzing untuk hasil foto seperti lab profesional.

  • Print (Cetak)
  • Kecepatan cetak foto (4 x 6"): 1 menit 45 detik (tanpa tepi)
  • Wireless, Wired LAN, Wireless Pictbridge, Mopria, AirPrint, Direct Wireless

Fitur

Colour LCD Display

LCD Display Warna

Panel layar LCD warna 3,0" memungkinkan penavigasian yang mudah ke berbagai fungsi printer serta memonitor status tingkat tinta dan pengaturan kertas.  

Custom Bordered Prints and Panoramas

Hasil Cetak dengan Tepi Khusus dan Panorama

Selain mampu mencetak tanpa tepi atau menyesuaikan margin, printer ini juga membangkitkan kreativitas Anda dengan mencetak gambar panoramik pada kertas panjang hingga 990,60 mm.

Mobile Printing

Mobile Printing

Dengan konektivitas Wi-Fi, Anda dapat mencetak secara langsung dari tablet dan perangkat seluler lainnya.

Advanced Media Handling

Penampung Media yang Canggih

Menampung pengumpanan kertas 3-arah, termasuk tray atas, tray pengumpanan manual dan tray multiguna untuk mencetak gambar secara langsung pada disc dengan permukaan cetak.

Compatible with Wide Range of Paper Media

Kompatibel dengan Beragam Luas Media Kertas

Selain media Canon asli, pengguna dapat menikmati kesesuaian dengan media cetak inkjet khusus dari produsen kertas yang berbeda-beda.

Halaman Terkait

Consumables terkait

Tinta Katrid
PFI-300 C (Cyan)
RRP IDR 370,000.00
Tinta Katrid
PFI-300 CO (Chroma Optimizer)
RRP IDR 370,000.00
Tinta Katrid
PFI-300 GY (Grey)
RRP IDR 370,000.00
Tinta Katrid
PFI-300 M (Magenta)
RRP IDR 370,000.00
Tinta Katrid
PFI-300 MBK (Matte Black)
RRP IDR 370,000.00
Tinta Katrid
PFI-300 PBK (Photo Black)
RRP IDR 370,000.00
Tinta Katrid
PFI-300 PC (Photo Cyan)
RRP IDR 370,000.00
Tinta Katrid
PFI-300 PM (Photo Magenta)
RRP IDR 370,000.00
Tinta Katrid
PFI-300 R (Red)
RRP IDR 370,000.00
Tinta Katrid
PFI-300 Y (Yellow)
RRP IDR 370,000.00

Business Paper

Kertas putih bermutu tinggi untuk penggunaan di kantor secara umum. Tingkat keburaman yang baik mengurangi tembus pandang pada penyalinan dan pencetakan dua sisi.

A4 (70gsm) 500 lembar/rim (5/karton)
A4 (80gsm) 500 lembar/rim (5/karton)

Canon Recycled Zero (FSC)

Canon Recycled Zero adalah kertas berkualitas yang dihasilkan dengan 100% limbah pasca-konsumen, tanpa bahan pemutih optik. Kertas ini memiliki kemampuan yang istimewa dan didesain untuk beragam luas pemakaian di rumah dan kantor bagi pelanggan yang sangat mementingkan keadaan lingkungan.

A4 (80gsm) 500 lembar/rim (5/karton)

FA-RG1 Premium Fine Art Rough

  • Heavy weight rough texture paper
  • High quality cotton paper
  • Ideal for interior decoration print
  • Grammage - 320g/m²

A4 25 sheets
A3 25 sheets
A3+ 25 sheets

FA-SM1 Premium Fine Art Smooth

  • Tekstur yang Halus
  • Fine art paper bobot berat
  • Ideal untuk foto studio dan acara khusus
  • Gramatur - 310g/m2

A4 25 lembar
A3 25 lembar
A3+ 25 lembar

LU-101 Photo Paper Pro Luster

  • Waktu pengeringan yang cepat
  • Tampilan dan warna yang konsisten di bawah cahaya
  • Cocok untuk foto studio dan acara khusus
  • Hasil semi-mengkilap
  • Gramatur - 260g/m2

A4 20 lembar
RRP IDR 260,000.00
A3 20 lembar
RRP IDR 550,000.00
A3+ 20 lembar
RRP IDR 680,000.00

MP-101 Kertas Foto Matte

  • Permukaan yang tidak memantul
  • Cocok untuk pencetakan foto fine art; dapat menghasilkan gambar monokrom dengan nada warna netral
  • Warna bertahan hingga 15 tahun
  • Gramatur – 170g/m2

4 x 6” 120 lembar
A4 50 lembar
A3 40 lembar

NL-101

  • Untuk usia 14+
  • 12 stiker per lembar

10.8 x 4.85cm 2 sheets
RRP IDR 230,000.00

PM-101 Photo Paper Pro Premium Matte

  • Sangat baik untuk reproduksi warna yang hangat
  • Gradasi warna yang sempurna dalam pencetakan mono
  • Permukaan matte yang halus tanpa kilauan
  • Pasangan tepat untuk printer PIXMA Pro
  • Hasil Matte
  • Gramatur - 210g/m2

A4 20 lembar
RRP IDR 186,000.00
A3 20 lembar
RRP IDR 379,000.00
A3+ 20 lembar
RRP IDR 490,000.00

PP-208 Kertas Foto Glossy II

  • Pencetakan foto berkualitas tinggi
  • Polesan akhir ultra mengkilap
  • Gramatur - 270g/m2

4 x 6” 20 lembar
RRP IDR 50,000.00
4 x 6” 100 sheets
RRP IDR 140,000.00
A4 20 lembar
RRP IDR 130,000.00

PT-101 Kertas Foto Pro Platinum

  • Hasil Fotografi Profesional
  • Sangat Mengkilap dan Berkelas tinggi
  • Warna bertahan hingga 300 tahun
  • Gramatur - 300g/m2

4 x 6” 20 lembar
RRP IDR 350,760.00
A4 20 lembar
RRP IDR 360,000.00
A3 20 lembar
RRP IDR 960,000.00
A3+ 10 lembar
RRP IDR 630,000.00

Premium Paper

Kertas putih premium dengan performa dan keandalan yang konsisten untuk penyalinan dan pencetakan bervolume dan berkualitas tinggi. Diproduksi dari 100% serat Kayu putih yang menawarkan jumlah dan tingkat keburaman yang tinggi.

A4 (70gsm) 500 lembar/rim (5/karton)
A4 (80gsm) 500 lembar/rim (5/karton)

SG-201 Kertas Foto Plus Semi Glossy

  • Hasil semi-mengkilap
  • Gramatur - 260g/m2

4 x 6” 20 lembar
RRP IDR 77,000.00
4 x 6” 50 lembar
A4 20 lembar
RRP IDR 198,000.00
A3 20 lembar
RRP IDR 396,000.00
A3+ 20 lembar

Standard Paper

Standard Canon dibuat untuk volume cetak tinggi dan pencetakan berkualitas, sekaligus menjaga biaya tetap bersaing. Kertas yang ideal bagi kebutuhan pencetakan Anda yang berintensitas tinggi setiap hari.

A4 (70gsm) 500 lembar/rim (5/karton)
A4 (80gsm) 500 lembar/rim (5/karton)

Bacaan terkait